documented by: risko_syakirin |
Tepatnya 9 Agustus 2010, kegiatan ekstrakurikuler lomba memasak diselenggarakan dibawah arahan Guru Bidang Kesiswaaan, Ranita Susia, S.Pd serta didukung penuh rekan-rekan guru yang lain yang ikut melangsungkan kegiatan ini.
Kegiatan ini dipandiu penuh oleh Ibu Ranita Susia, S.Pd dan Eka Etikawari, S.Pd dengan dibantu oleh Bapak Risko Syakirin dan Wandi, S.Pd dan dilaksanakan di sekolah.
Tentunya persetujuan dan dukungan juga mutlak dari pihak Kepala Sekolah, Bapak Sabaruddin, S.Pd serta guru-guru yang lain sangat menempati peran yang amat penting dalam hal penyelenggaraan dan pendanaan.
Semoga dengan kegiatan ini, keterampilan siswa dapat dikembangkan lebih giat lagi.
Berikut adalah dokumentasi dari pelaksanaan kegiatan tersebut.